Tangerang
+ 10 Lainnya
*Dengan asumsi DP 10%, bunga tetap 9.5% (3 tahun) dan bunga floating 12.25% per tahun.
10 Tahun
15 Tahun
20 Tahun
Berbicara soal desain rumah di Fleekhauz tentu tak akan ada habisnya.
Di perumahan ini, setiap rumah yang dipasarkan didesain secara matang serta memenuhi aspek-aspek dari compact living.
Contohnya pada bagian dinding tangga dan anak tangganya.
Jika membeli rumah di Fleekhauz, kamu akan memiliki dinding tangga dan anak tangga yang dapat dibuka dan berfungsi sebagai tempat penyimpanan.
Selain itu, beragam fasilitas pendukung lain juga tersedia di perumahan terbaru Sinarmas Land ini, seperti:
Menariknya lagi, dengan lokasi yang super strategis perumahan Fleekhauz dikelilingi berbagai fasilitas umum dan akses jalan yang lengkap.
Berbagai moda transportasi publik juga tersedia di sekitarnya.
Untuk menjalankan aktivitas serta memenuhi kebutuhan sehari-hari, Fleekhauz berlokasi cukup dekat dengan fasilitas pendidikan, kesehatan, hingga pusat perbelanjaan.
Beberapa di antaranya, seperti:
Akses jalan menuju perumahan tersebut juga sangat mudah, Fleekhauz dapat ditempuh dengan moda transportasi KRL Commuter Line jurusan Jakarta – Rawabuntu – Serpong – Cisauk.
Bagi para pengguna kendaraan pribadi, berbagai akses tol pun tersedia di sekitar perumahan tersebut, seperti Tol Kebon Jeruk – BSD City, Pondok Indah – BSD City, hingga Tol Balaraja Tigaraksa – Serpong.
Bahkan, kamu bisa menuju Bandara Internasional Soekarno-Hatta dalam waktu beberapa menit saja melalui Jakarta Outer Ring Road (JORR), yang jaraknya sekitar 30 menitan dari lokasi perumahan.
Bagaimana, setelah membaca pembahasan di atas apakah kamu tertarik membeli rumah di Fleekhauz BSD City?
Jika iya, segera miliki unit rumah impianmu melalui laman properti 99.co Indonesia, ya.
Setiap unit yang tersedia di perumahan tersebut dibanderol dengan harga yang berbeda-beda, tergantung dari luasan tanah dan bangunan dari tipe unit yang kamu pilih.
Agar tidak salah dalam memilih unit yang tepat, cari tahu informasi lebih lengkap pada iklan yang tertera.
Selain itu, kamu juga bisa bertanya lebih lanjut terkait perumahan Fleekhauz dengan menghubungi agen properti yang bertugas memasarkan perumahan tersebut.
Semoga bermanfaat!
Informasi ini diterbitkan sebagai gambaran umum bagi konsumen. Kami berupaya menyediakan data seakurat dan selengkap mungkin dengan riset dari berbagai sumber. Ketentuan selengkapnya bisa cek di sini. Bagi developer yang ingin update informasi terbaru untuk project ini atau ingin mendapat data enquiry, silakan kontak kami di 08118254123.